Tips Bersihkan Ginjal dengan 7 Bahan Alami, Diantaranya Gunakan Jahe dan Kunyit

- 16 November 2020, 19:15 WIB
Jahe adalah salah satu obat alami yang bisa digunakan untuk mengatasi masalah kesehatan.
Jahe adalah salah satu obat alami yang bisa digunakan untuk mengatasi masalah kesehatan. /PIXABAY/congerdesign 

 

MANTRA SUKABUMI – Ginjal adalah dua organ  pada perut yang terletak di kedua sisi tulang belakang, tepatnya di bawah tulang rusuk. Ginjal berperan penting dalam membuang limbah pencernaan yang berlebih, menyeimbangkan kadar elektrolit, serta menciptakan hormon.

Jika tidak memiliki penyakit, pola makan yang teratur dan asupan air minum yang cukup biasanya sudah cukup untuk menjaga kesehatan ginjal Anda.

Namun, bahan herbal dan suplemen tertentu ternyata dapat membantu membersihkan ginjal serta membuat ginjal menjadi lebih kuat.

Baca Juga: Solusi Makan, Belanja, dan Transportasi dari Merchant Baru ShopeePay Minggu Ini

Baca Juga: Ampuh Sembuhkan Ambeien, Penderita Harus Coba 4 Obat Alami Dari Tumbuhan Ini

Berikut ini bahan herbal untuk membersihkan ginjal secara alami, serta menjaganya agar tetap bekerja dengan baik, yang dilansir mantrasukabumi.com dari beberapa sumber terpercaya:

 1. Teh Dandelion

Jika sudah tidak asing lagi dengan dandelion, mungkin sebagian mengetahui bahwa dandelion merupakan sumber makanan sehat. Dandelion adalah sumber vitamin B kompleks, vitamin A, C dan D. Dandelion juga mengandung zat besi, kalium, dan seng.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah