Banyak Cicak di Rumah, Ustad Adi Hidayat Ungkap Tanda Tempat Itu Kotor

18 Juni 2020, 17:00 WIB
Ustadz Adi Hidayat /.*/Youtube/Adi Hidayat Official

MANTRA SUKABUMI – Cicak merupakan jenis hewan yang hampir sama dengan tokek, bedanya tokek ukuran tubuhnya lebih besar dari pada cicak.

Sering kita temua cicak selalu ada di rumah kita, apalagi ketika malam hari hewan ini berburu mangsa dari serangga kecil seperti nyamuk.

Terkadang kita merasa Kurang nyaman jika di rumah kita terdapat banyak cicak.

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat Sebut Allah Tak Akan Tolak Doa Seseorang Jika Diawali dengan Bacaan ini

Sebab, ditakutkan tanpa sepengetahuan kita cicak jatuh pada minuman atau makan yang terbuka, atau pun kotorannya yang jika jatuh sulit untuk terlihat secara jelas karena bentuknya kecil.

Selain itu, suara yang dikeluarkan cicak terdengan bising, saat waktu istirahat malam kita akan terganggu tentunya dengan suara bising dari cicak tersebut.

Namun tak banyak orang tahu bahwa cicak sebenarnya menunjukan indikator bahwa tempat tersebut kotor.

Baca Juga: Dear Jomblo, Ada Solusi dari Gus Miftah Agar Segera dapat Jodoh

Selain menunjukan tempat itu kotor cicak juga membawa bakteri seperti yang diungkapkan oleh Ustadz Adi Hidayat, dikutip dari kanal youtube Motivasi Dakwah.

Ustadz Adi Hidayat mengungkapkan hal tersebut, ketika sedang berceramah di depan para jamaahnya pada saat pengajian.

Dalam ceramahnya tersebut Ustadz Adi Hidayat juga menyampaikan bahwa cicak merupakan ujian mudharat yang dihadapi ummat muslim.

Baca Juga: Hoaks atau Fakta: Dikabarkan Joko Widodo Mengundurkan Diri sebagai Presiden RI

“Cicak masuk dalam ujian mudharat disamping ujian keimanan. Ada mudharat, bukankah ketika cicak datang menandakan banyak kotoran yang ada disitu ada bakteri E. coli yang dia bawa.

Ada kotoran-kotoran yang ada disekitanya, yang dimakannya pun yang kotor-kotor juga, Apa makanan cicak ? nyamuk,” ujarnya.

Serta Ustadz Adi Hidayat juga menjelaskan bahwa cicak diciptakan untuk menandakan ada mudharat disekitarnya yakni kotoran.

Baca Juga: 'Mantra' Hadapi New Normal di Tengah Pandemi ala Motivator Merry Riana

Artikel terkait telah terbit sebelumnya di laman portaljember.pikiranrakyat.com dengan judul Hati-Hati Jika Ada Banyak Cicak di Rumah, Salah Satunya Membawa Bakteri Ungkap Ustadz Adi Hidayatstadz.

Baca Juga: Cek Fakta: Dikabarkan Ribka Tjiptaning Sebut Ibu Jokowi Ketua Gerwani PKI

“Jadi ini menandakan bahwa dia diciptakan oleh Allah bukan diciptakan untuk dibunuh diciptakan untuk menandakan ada mudharat disekitaran itu dengan kotoran-kotoran.

Maka ia diciptakan oleh Allah untuk menunjukan ini ada yang kotor ini ada yang tidak bagus termasuk dirinya sendiri,” tambahnya.

Terakhir Ustadz Adi Hidayat menyampaikan bahwa nabi memerintahkan untuk membunuh cicak.

Baca Juga: Bahaya, Islam Larang Hubungan Intim dengan Posisi Ini, Apa Saja?

“Maka nabi menyampaikan riwayat Sa'ad bin Abi Waqqash, qola nabi shallallahu alaihi wasallam bahwa nabi shallallahu alaihi wasallam amara qoblal waza’ bahwa nabi memerintahkan untuk membunuh cicak.

Membunuh cicak dan kita dapat pahal disitu, bunuhnya cicak itu seperti kita membunuh nyamuk, untuk menunjukan ada kotoran-kotoran disitu yang hikmahnya kita harus jauhkan,” pungkasnya. **(Ahmad Musayin/Portal Jember PRMN).

Editor: Encep Faiz

Sumber: Portal Jember (PRMN)

Tags

Terkini

Terpopuler