Inilah 5 Hal Sepele Penyebab Banyak Wanita Masuk Neraka

- 4 Desember 2020, 13:30 WIB
Ilustrasi wanita muslim.
Ilustrasi wanita muslim. / pixabay.com/Pezibear

Padahal, Allah SWT menjanjikan kepada wanita yang menjaga auratnya, akan mendapat belaian rahmat dari Allah yang tidak terkira besarnya. 

2. Tidak Mandi Wajib Sesudah Haid 

Haid merupakan uzur penyebab wanita tidak salat setiap bulannya, dan juga menjadikan wanita menjadi kotor. Oleh karena itu, wanita diwajibkan untuk mandi wajib agar tubuh menjadi bersih kembali dari kotoran hadas besar.

Baca Juga: Jarang Diketahui, Inilah 7 Teh Herbal yang Dapat Bantu Ringankan Sembelit 

Meskipun begitu, terkadang wanita lupa tidak mandi sesudah haid. Rasulullah melihat di antara kerumunan wanita yang menjerit-jerit dengan siksaan yang begitu pedih. Kaki dan tangan mereka diikat. Salah satu penyebabnya ialah mereka tidak mandi wajib setelah haid.

3. Dandan Agar Dilihat Pria lain

Ibnu Abbas meriwayatkan hadis dari Rasulullah SAW bersabda:

"Apabila seorang wanita keluar rumah dengan bersolek dan memakai haruman (suami rida) maka dibangunkan untuk suaminya sebuah rumah di neraka". Saat ini berdandan ketika ingin keluar rumah merupakan hal wajar, padahal salah satu penyebab wanita masuk neraka ialah berdandan agar terlihat cantik dan dilihat pria lain yang bukan mahramnya. 

4. Menyakiti Hati Suami 

Dalam sebuah hadis, Rasulullah bersabda: "Tidak seorang wanita pun yang boleh menyakiti hati suaminya melalui kata-kata kecuali Allah SWT akan membuat mulutnya kelak di hari kiamat selebar tujuh puluh dira', kemudian akan mengikatkannya di belakang lehernya".

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah