Berikut Ini Tanggung Jawab Besar yang Allah SWT Berikan bagi Setiap Orang Berilmu

- 31 Desember 2020, 15:45 WIB
Berikut Ini Tanggung Jawab Besar yang Allah SWT Berikan bagi Setiap Orang Berilmu
Berikut Ini Tanggung Jawab Besar yang Allah SWT Berikan bagi Setiap Orang Berilmu /mantrasukabumi.com/Andi Syahidan

MANTRA SUKABUMI – Orang alim mempunyai tanggung jawab yang lebih besar, selain untuk dirinya sendiri, juga kepada orang lain yang membutuhkan pengetahuan.

Kewajiban setiap orang berilmu, adalah menyampaikan pengetahuan yang telah didapatkannya itu, kepada orang lain.

Ilmu yang disampaikan tersebut, tidak lain bertujuan agar setiap orang yang membutuhkan pengetahuan tersebut tidak tersesat.

Baca Juga: Nikmati Mudahnya Belanja Online di Merchant Baru ShopeePay 

Baca Juga: 8 Makanan Khas Tahun Baru di Seluruh Dunia, Salah Satunya Mie Soba dari Jepang yang Sudah Melegenda

Apabila mendapat pertanyaan, lantas ia mampu untuk menerangkannya, maka wajib baginya menyampaikan dengan jelas.

Ilmu pengetahuan yang di berikan Allah Subhanahu Wa Ta’ala, merupakan sebuah anugerah bagi siapa saja yang dikehendakiNya.

Dikutip mantrasukabumi.com dari Kitab At Targhib Wat Tarhib, bahwa orang yang menyembunyikan ilmu, mengakibatkan banyak orang tersesat.

Terutama ilmu agama, yang mengakibatkan benyak orang melanggar yang dilarang Allah SWT dan meninggalkan perintahNya.

Halaman:

Editor: Fauzan Evan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah