Bacaan Sholawat Syifa Tibbil Qulub, Dipercaya Dapat Tenangkan Hati hingga Obati Penyakit

- 25 Februari 2021, 07:01 WIB
Ilustrasi Bacaan Sholawat Syifa Tibbil Qulub, Dipercaya Dapat tenangkan hati hingga Obati Berbagai Penyakit.*/
Ilustrasi Bacaan Sholawat Syifa Tibbil Qulub, Dipercaya Dapat tenangkan hati hingga Obati Berbagai Penyakit.*/ /Pexels/Abdullah Gahtasheh

Baca Juga: Tegaskan Tak Ada Pidana Kerumunan Jokowi dan Habib Rizieq, Teddy Gusnaidi: Pidana itu Jika Sengaja Buat Acara

Baca Juga: Dikabarkan Putus Dengan Billy Syahputra, Amanda Manopo: Sudah Tidak Punya Hubungan Status

Ada beberapa fadhilah sholawat Syifa Tibbil Qulub, diantaranya dapat mengobati atau memberikan kesehatan terhadap tubuh dari bermacam-macam penyakit.

Selain itu juga sholawat Syifa Tibbil Qulub dapat menenangkan hati ketika detik-detik persalinan yang menegangkan, karena dengan bersholawat hati kita akan merasa lebih tenang.

Bacaan Sholawat Syifa Tibbil Qulub

Sholawat Tibbil Qulub
Sholawat Tibbil Qulub

Baca Juga: Presiden Jokowi Langgar Protokol Kesehatan, Hidayat Nur Wahid: Pihak Istana Harus Antisipasi

 “Allahuma shalli ‘alaa sayyidinaa Muhammadin thibbil quluubi wadawaa-iha wa‘aafiyatil abdaani wasyifaa-ihaa wanuuril ab-shaari wadhiyaa-ihaa wa’alaa aalihii washohbihii wasaliim”

Artinya: “Ya Allah, curahkanlah rahmat kepada baginda kami, Junjungan Nabi Muhammad SAW sebagai penyembuh hati sekaligus obatnya,  penyehat badan dan kesembuhannya dan sebagai penyinar penglihatan mata  beserta cahayanya dan merupakan makanan pokok jasmani maupun rohani, Semoga sholawat dan salam tercurahkan pula kepada keluarga serta para shahabat-shahabatnya.”

 

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah