Jadwal Buka Puasa 8 Ramadhan Kabupaten Sukabumi Selasa 20 April 2021, Ada Cibadak, Cicurug dan Jampang

- 20 April 2021, 14:18 WIB
Ilustrasi buka puasa dan waktu azan magrib.*
Ilustrasi buka puasa dan waktu azan magrib.* /PIXABAY/mohamed_hasan/

Keutamaan Puasa Hari ke 8 Ramadhan 1442 H

Fadhilah Ramadhan hari ke 8 yaitu Allah memberi kalian pahala seperti pahala amal enam puluh ribu ahli ibadah.

Simak doa buka puasa lengkap dengan lafadz dan artinya.

اَللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ

Allaahummalakasumtu wabika amantu wa'aa rizkika aftortu birohmatika yaa arhamarra himiin

Artinya: "Ya Allah karena-Mu aku berpuasa, kepada-Mu aku beriman, kepada-Mu aku berserah dan dengan rezeki-Mu aku berbuka (puasa) dengan rahmat-Mu Ya Allah Tuhan Maha Pengasih."

Demikian, itulah jadwal buka puasa 8 Ramadhan 1442 H atau 20 April 2021 disertai keutamaan sholat tarawih.

Pantau terus mantrasukabumi.com untuk salalu mengetahui jadwal imsakiyah dan buka puasa khusus wilayah Kota dan Kabupaten Sukabumi.***

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x