Jadwal dan Jumlah Hari Puasa di Bulan Syawal Sesuai Anjuran Rasulullah SAW

- 8 Mei 2021, 06:55 WIB
Ilustrasi puasa
Ilustrasi puasa //freepick/

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ سُنَّةِ الشَّوَّالِ لِلهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma ghadin an ada'i sunnatis Syawwali lillahi ta'ala.

Artinya: "Aku berniat puasa sunah Syawal esok hari karena Allah SWT"

Adapun Niat harian Puasa Syawal

نَوَيْتُ صَوْمَ هَذَا اليَوْمِ عَنْ أَدَاءِ سُنَّةِ الشَّوَّالِ لِلهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma hadzal yaumi 'an ada'i sunnatis Syawwali lillahi ta'ala.

Artinya: "Aku berniat puasa sunah Syawal hari ini karena Allah SWT".

 Baca Juga: Adik Sapri Pantun Sebut Kakaknya Sempat Minta Pulang saat Masuk ICU Karena Biaya, Hingga Lakukan ini 

Berikut ini Tata Cara Puasa Syawal

Puasa Syawal sama halnya dengan melaksanakan puasa Ramadhan dan puasa sunnah lainnya.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah