Tulisan Bacaan Takbiran Idul Adha dalam Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya

- 19 Juli 2021, 13:45 WIB
Tulisan Bacaan Takbiran Idul Adha dalam Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya./*
Tulisan Bacaan Takbiran Idul Adha dalam Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya./* /PIXABAY/john1cse

MANTRA SUKABUMI - Melantunkan Takbiran merupakan sunnah yang dianjurkan oleh Rasulullah SAW.

Selain itu, Allah SWT juga berfirman dalam ayat Al-Qur'an tentang mengumandangkan takbiran di hari raya idul fitri dan Idul Adha.

Allah swt berfirman,

وَلِتُكْمِلُوا الْعِدَّةَ وَلِتُكَبِّرُوا اللَّهَ عَلَى مَا هَدَاكُمْ وَلَعَلَّكُمْ تَشْكُرُونَ

Baca Juga: Sea Group, Shopee dan Garena Sumbangkan 1.000 Tabung Oksigen dan 1 Juta Vaksin untuk Kemenkes

Artinya: “Dan hendaklah kamu menyempurnakan bilangan puasa dan mengagungkan Allah atas petunjuk-Nya yang diberikan kepadamu, supaya kamu bersyukur.” (QS. Al-Baqarah: 185)

Ayat ini menjadi dalil disyariatkannya membaca takbir pada hari raya. Allah SWT menyeru umat Islam agar mengagungkan-Nya ketika telah menyempurnakan bilangan puasa.

Hal itu semata-mata sebagai bentuk syukur atas petunjuk yang diberikan kepada mereka. Jadi, sebagai umat muslim alangkah baiknya melantunkan takbiran.

Meskipun saat ini masih dalam keadaan pandemi Covid-19, kita masih bisa melantunkan takbiran dengan catatan menerapkan protokol kesehatan.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x