Doa Supaya Hati Tenang Tidak Gelisah, Hilangkan Rasa Cemas dan Was-was, Lengkap Arab, Latin dan Artinya

- 10 Agustus 2021, 10:25 WIB
Doa Supaya Hati Tenang Tidak Gelisah, Hilangkan Rasa Cemas dan Was-was, Lengkap Arab, Latin dan Artinya./*
Doa Supaya Hati Tenang Tidak Gelisah, Hilangkan Rasa Cemas dan Was-was, Lengkap Arab, Latin dan Artinya./* /pexels/RODNAE Productions

 

MANTRA SUKABUMI - Selain dikarunia akal pikiran dan nafsu, manusia juga telah dikarunia hati dan perasaan oleh Allah Swt.

Hati merupakan sesuatu yang berhubungan dengan perasaan batin dan tidak bisa dilihat dengan kasat mata.

Suasana hati seorang manusia mudah berubah-ubah kadang merasa tenang, senang, gembira dan yang lainnya karena mendapatkan sesuatu hal yang baik atau positif.

Baca Juga: Sea Group, Shopee dan Garena Sumbangkan 1.000 Tabung Oksigen dan 1 Juta Vaksin untuk Kemenkes

Dan sebaliknya tidak selamanya yang kita rasakan selalu baik kadang hati juga merasa tidak tenang, resah, gelisah sedih dan lain-lain, seperti dirangkum mantrasukabumi.com dari berbabagi sumber pada Selasa, 10 Agustus 2021.

Yang disebabkan karena mendapatkan sesuatu yang tidak baik, masalah, cobaan, musibah.

Apalagi jika masalah yang dihadapi tidak kunjung berakhir, hati akan terus merasa tidak tenang.

Salah satu cara yang kita lakukan saat hati merasa tidak tenang, resah dan gelisah ialah berdoa memohon kepada Allah Swt.

Agar diberikan ketenangan dalam diri serta di hilangkan semua kegelisahan dan keresahan yang ada.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah