Teks Arab dan Latin Surat Yusuf Ayat 111, Dilengkapi dengan Isi Kandungan dan Artinya

- 21 September 2021, 21:40 WIB
Ilustrasi Alquran. Teks Arab dan Latin Surat Yusuf Ayat 111, Dilengkapi dengan Isi Kandungan dan Artinya.
Ilustrasi Alquran. Teks Arab dan Latin Surat Yusuf Ayat 111, Dilengkapi dengan Isi Kandungan dan Artinya. /*/Pixabay/EmAji.//Pixabay/EmAji.

terdapat pengajaran bagi orang-orang yang mempunyai akal. (Yusuf: 111)

Al-albab adalah bentuk jamak lubb, artinya akal.

{مَا كَانَ حَدِيثًا يُفْتَرَى}

Al-Qur'an itu bukanlah cerita yang dibuat-buat. (Yusuf: 111)

Baca Juga: Isi Kandungan Surat At Taubah Ayat 122, Lengkap Bacaan Arab, Latin dan Terjemahnya

Artinya, Al-Qur'an ini bukanlah cerita yang dibuat-buat oleh selain Allah, yakni bukanlah hal yang dusta, bukan pula buat-buatan.

{وَلَكِنْ تَصْدِيقَ الَّذِي بَيْنَ يَدَيْهِ}

tetapi membenarkan (kitab-kitab) sebelumnya. (Yusuf: 111)

Yakni membenarkan kitab-kitab terdahulu yang diturunkan dari langit. Al-Qur'an membenarkan apa yang benar yang ada dalam kitab-kitab terdahulu itu, juga membuang semua perubahan, penggantian, dan penyelewengan yang ada pada kitab-kitab terdahulu; serta menghukuminya dengan me-mansukh (merevisi)nya, atau menguatkannya jika benar.

{وَتَفْصِيلَ كُلِّ شَيْءٍ}

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah