Jangan Benci Orang yang Tidak Tahajud, Gus Baha: Nanti Allah Marah dan Tersinggung

- 22 Oktober 2021, 17:30 WIB
Pendakwah Gus Baha berpesan untuk tidak membenci orang yang tidak Tahajud jika tak mau Allah SWT marah dan tersinggung
Pendakwah Gus Baha berpesan untuk tidak membenci orang yang tidak Tahajud jika tak mau Allah SWT marah dan tersinggung /Instagram/ @kajian.gusbaha

"Sering tahajjud karena takut dengan siksanya Allah. Rata-rata orang beribadah itu motifnya karena takut dengan siksanya Allah," tambahnya.

Baca Juga: Ponsel dengan 3 Slot Kartu, Memory 256GB dan RAM 6GB, Simak Spesifikasi dan Review HP Realme C17

Namun, suatu ketika Abu Yazid Bustomi sempat agak membenci orang yang tidak Tahajud.

"Alhasil Abu Yazid itu mohon maaf sempat agak membenci orang Islam yang hobinya tidur saja ( daripada tahajjud ),"

Hal inilah yang kemudian membuat ulama tersebut didatangi oleh Allah SWT dan ditegur karena telah membenci orang yang tidak Tahajud.

"Akhirnya Abu Yazid Bustomi mengalami kasyaf (terbukanya alam rohani),"

"Kata Allah, " Ya Aba Yazid, kamu itu jangan membenci hambaku yang suka tidur itu kamu melihatku itu dengan satu sisi bahwa kamu tahajjud karena takut dengan siksaku, jadi aku dianggap hal yang mengancam lalu kamu ketakutan akhirnya kamu sholat tahajud. Itu mereka yang suka tidur karena mereka merasa aman dari azabku,"

"Jadi, ternyata Allah tersanjung,"

Baca Juga: Lowongan Kerja Mitra10 Oktober 2021 Terbaru Rekrutmen Lulusan SMA D3 hingga S1, Daftar via Online

Dalam hal ini Gus Baha ingin meluruskan bahwa kita jangan beranggapan bahwa Allah itu seperti polisi yang ketat, orangtua yang ketat, atau aparat yang ketat.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah