Gegara Salah Faham, Orang Ini Mendebat Gus Baha Soal Wudhu, Namun Akhirnya Tunduk dan Sadar

- 11 November 2021, 13:29 WIB
Gegara Salah Faham, Orang Ini Mendebat Gus Baha Soal Wudhu, Namun Akhirnya Tunduk dan Sadar
Gegara Salah Faham, Orang Ini Mendebat Gus Baha Soal Wudhu, Namun Akhirnya Tunduk dan Sadar /Foto: Tangkapan Layar Video Instagram @ngajigusbaha/

MANTRA SUKABUMI - Rois Syuriah PBNU, KH. Ahmad Bahauddin Nursalim atau Gus Baha didebat seseorang soal wudhu.

Gegara salah faham soal muhrim, orang tersebut mendebat Gus Baha pada soal pembatalan wudhu.

Ia mengatakan pada Gus Baha bahwa istri merupakan muhrim, sehingga sehingga tidak batal wudhu apabila bersentuhan.

Baca Juga: PT Shopee International Indonesia Buka Lowongan Kerja Jabodetabek Oktober 2021, ini Persyaratannya

Baca Juga: Penjelasan UAH Tentang Hukum Wudhu di Kamar Mandi atau Toilet

Oleh karenanya ia mengkritisi Gus Baha karena berpendapat batal wudhu jika bersentuhan dengan istri.

"Betapa kita lebih kritis dari pada tradisi di kampus. Saya pernah didebat oleh salah seorang dari salah satu kelompok ormas tertentu," kata Gus Baha seperti dilihat mantrasukabumi.com dari video di akun Instagram @ngajikyai pada Kamis, 11 November 2021.

Orang itu pun mempertanyakan alasan dari pendapat Gus Baha tersebut.

"Pak Baha apa alasan orang NU kalau megang istrinya batal, padahal istrinya digauli saja boleh, masa megang itu batal," ujarnya.

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x