Gus Baha Ungkap Perkataan Gus Dur: Kiyai Boleh Berdosa karena Tahu Hal ini, Kamu Gak Boleh

- 16 November 2021, 06:26 WIB
Gus Baha Ungkap Perkataan Gus Dur: Kiyai Boleh Berdosa karena Tahu Caranya Taubat, Kamu Gak Boleh
Gus Baha Ungkap Perkataan Gus Dur: Kiyai Boleh Berdosa karena Tahu Caranya Taubat, Kamu Gak Boleh /Instagram/@jaringangusdurian

MANTRA SUKABUMI - KH. Ahmad Bahaudin Nursalim atau Gus Baha mengungkapkan sebuah perkataan Gus Dur yang nyeleneh.

Gus Baha mengatakan jika Gus Dur pernah berkata bahwa Kiyai boleh berdosa, karena tahu caranya taubat.

Hal tersebut diungkapkan Gus Baha saat menceritakan Gus Dur yang mengomentari kiyai yang dikultuskan.

Baca Juga: PT Shopee International Indonesia Buka Lowongan Kerja Program Magang 3 Bulan, Segera Siapkan Lamaran

Baca Juga: 3 Amalan Pelebur Dosa Menurut Gus Baha, Salah Satunya Wudhu di Waktu Dingin

Gus Dur atau KH. Abdurrahman Wahid merupakan ulama kharismatik yang pernah menjabat sebagai presiden ke 4 Indonesia.

Semasa hidupnya Gus Dur adalah sosok yang rendah hati dan memiliki kepribadian yang santun.

Dalam sebuah pertemuan Gus Dur pernah mengomentari kyai.

"Saya masih ingat ceritanya tentang Gus Dur. Ada orang yang mengkulutuskan kyai bertanya pada Gus Dur," ucap Gus Baha Seperti dilihat mantrasukabumi.com dari kanal Youtube Santri Gayeng pada Selasa, 26 November 2021.

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x