Bagaimana Cara agar Rumah Tangga Utuh dan Harmonis? Ustadzah Oki Setiana Dewi Menjawab

- 18 November 2021, 10:40 WIB
Bagaimana Cara agar Rumah Tangga Utuh dan Harmonis? Ustadzah Oki Setiana Dewi Menjawab
Bagaimana Cara agar Rumah Tangga Utuh dan Harmonis? Ustadzah Oki Setiana Dewi Menjawab /Tangkapan Layar YouTube.com/Oki Setiana Dewi

Senantiasa menyayangi yang muda dan yang mudah harus menyayangi yang tua.

Ketiga Bagaimana caranya agar keluarga kita sakinah mawadah warohmah?

Santun dalam bergaul, santun dalam berkomunikasi, ayah kepada anak, ibu pada anak.

Suami istri perlu santun dalam tata bicara sehingga terciptalah Baiti jannati 'rumahku adalah Surgaku' bukan rumahku nerakaku.

Ayah capek capek pulang kerja ibu ngomel misalnya jadi rumahku neraka ke jadi.

Baca Juga: Profil dan Biodata Ria Ricis Youtuber Kondang Adik Oki Setiana Dewi, Berikut Umur dan Nama Orang Tuanya

Kalau ingin keluarga sakinah mawaddah warahmah yang ketiga adalah santun dalam bergaul, termasuk santun dalam berkata-kata.

Keempat caranya bagaimana? Caranya adalah sederhana dalam berbelanja tidak usah banyak gaya gaya.

Kelima yang juga sangat penting adalah introspeksi diri suami saling mengintrospeksi mengintervensi dirinya sendiri.

Begitu pula dengan istri begitu pula dengan anak-anak, maka akan menjadi sangat indah luar biasa.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x