Amalan Asmaul Husna Ya Fattah Ya Razzaq agar Rezeki Lancar, Berikut Amalan Lainnya

- 28 Januari 2022, 13:20 WIB
Keutamaan dzikir Asmaul Husna Ar-Rahman dan Ar-Rahim.
Keutamaan dzikir Asmaul Husna Ar-Rahman dan Ar-Rahim. /Pixabay/pexels

Rutinkan setiap selesai shalat. Khusus selesai shalat subuh dan ashar ditambah dengan membaca 4 ayat terakhir Surah Al Hasyr.

6. Rutin mohon ampunan kepada Allah

Bacalah istighfar sebanyak 100 kali setiap hari. Karena bisa saja setiap hari kita berbuat dosa yang kita sadari maupun tidak.

Baca Juga: Kumpulan Soal PAS Asmaul Husna Pelajaran PAI Kelas 7 SMP MTS Dilengkapi Pembahasan

7. Rutin baca yasin

Rutinkan membaca surah ke 36 dari Al Quran ini, waktunya bebas, lakukan kapan saja dan baca sebanyak 1 kali setiap hari.

8. Bertakwa pada Allah

Allah Ta’ala berfirman, “Barangsiapa bertakwa kepada Allah niscaya Dia akan Mengadakan baginya jalan keluar, dan memberinya rezki dari arah yang tiada disangka-sangkanya. dan Barangsiapa yang bertawakkal kepada Allah niscaya Allah akan mencukupkan (keperluan)nya.” (QS. Ath-Thalaq: 2-3).

9. Silaturahim

Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Rasul shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah