Kumpulan Tema Acara Isra Miraj 2022 di Masa Pandemi Covid-19, Cocok Digunakan Remaja Masjid dan Sekolah

- 3 Februari 2022, 16:20 WIB
Kumpulan Tema Acara Isra Miraj 2022 di Masa Pandemi Covid-19, Cocok Digunakan Remaja Masjid dan Kegiatan Sekolah
Kumpulan Tema Acara Isra Miraj 2022 di Masa Pandemi Covid-19, Cocok Digunakan Remaja Masjid dan Kegiatan Sekolah /Khutbah Jumat Rajab 1443H tentang keutamaan, peristiwa, dan amalan di bulan Rajab

MANTRA SUKABUMI - Inilah kumpulan Ide tema acara peringatan Isra Miraj 2022 di masa pandemi Covid-19.

Kumpulan tema Isra Miraj 2022 ini bisa digunakan sebagai referensi dalam berbagai kegiatan sekolah atau remaja mesjid.

Tetap memiliki tema yang berkaitan dengan masa pandemi Covid-19, maka simak inilah kumpulan tema Isra Miraj 2022 penuh inspiratif untuk Milenial.

Baca Juga: Mbah Moen Tegaskan Bulan Rajab Mulia Bukan Karena Isra Miraj: Banyak Orang yang Masih Salah Paham

Tema Isra Miraj 2022 tetap sesui visi dan misi yang diharapkan dalam pelaksanaan kegiataan peringatan peristiwa Nabi Muhammad SAW pada saat ke Sidratul Muntaha.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Kamis, 3 Februari 2022, inilah kumpulan tema Isra Miraj 2022.

1. Semangat Isra Miraj untuk Menguatkan Ukhuwah Islamiyah, Ukhuwah Wathaniyah, dan Ukhuwah Insaniyah

2. Isra Miraj 1443 H Hijriyah: Meningkatkan Kualitas Akhlak dan Ibadah Kaum Milenial di Era Digital

3. Melalui Isra Mi’raj kita jadikan sholat sebagai benteng keimanan yang kokoh di masa pandemi Covid-19.

Baca Juga: 3 Peristiwa Penting yang Terjadi di Bulan Rajab, Peristiwa Isra Mi'raj Salah Satunya

4. Menjadi generasi hebat, berkarakter dan bertaqwa kepada Allah.

5. Implementasi Hijrahnya Rasul dalam Kehidupan Pemuda di Era Milenial

6. Membangun kriteria para millenial untuk bershalawat: Menjadi Generasi Milenial Sejati dengan Tabayyun ala Nabi

7. Memperingati Isra Miraj 2022 : Tebarkan Manfaat, Wujudkan Generasi Sekolah Taat Ibadah

8. Dengan Isra Mi’raj mari tingkatkan Iman dan Taqwa kepada Allah di Tengah Pandemi Covid-19.

9. Bersama peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad, mari kita kuatkan ukhuwah Islamiyah dan Ibadah selagi muda.

10. Isra Mi’raj momentum untuk meneladani Rasul dan meningkatkan iman dan taqwa generasi milenial.

Baca Juga: Keistimewaan Bulan Rajab dalam Islam, Bulan Penuh Penghormatan dengan Peristiwa Isra Mi'raj

11. Isra Miraj 1443 H Nabi Besar Muhammad Shalallahu Alaihi Wassalam : Hijrah Menuju Pribadi Yang Lebih Baik Untuk Menjemput Ridha Allah SWT

12. Memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad SAW 1443 H 2022 M : Dengan memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad SAW, Kita Perkokoh Ukhuwah Islamiyah menuju (Nama Tempat) Religius

13. Memperingati Isra Miraj 1443 Hijriyah 2022 M : Membangun Generasi Muda Islami berdasakan Keteladanan Akhlak Nabi Muhammad SAW

14. Dengan Isra Mi’raj mari tingkatkan kualitas akhlak dan ibadah kaum milenial di era digital.

15. Aktualisasi nilai-nilai Isra Mi'raj dan kehidupan ibadah dan bermasyarakat di tengah pandemi Covid-19

Demikian itulah rekomendasi kumpulan Tema acara Isra Miraj yang bisa digunakan dalam kegiatan sekolah maupun remaja masjid.***

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah