Benarkah Nuzulul Quran Jatuh pada 17 Ramadan? Simak Penjelasannya!

- 10 Mei 2020, 01:30 WIB
ILUSTRASI Peristiwa Nuzulul Quran, Benarkah terjadi pada 17 Ramadan?
ILUSTRASI Peristiwa Nuzulul Quran, Benarkah terjadi pada 17 Ramadan? /Abdulmailk Majed/.*/Pixabay/Abdulmailk Majed

MANTRA SUKABUMI – Masyarakat Muslim Indonesia juga dunia sudah lazim ketika memasuki tanggal 17 Ramadan menyebutkan bahwa tanggal tersebut adalah hari yang bersejarah, yakni Nuzulul Quran.

Di Indonesia, umat Muslim setiap tahun kan memperingati di turunkannya kitab suci Alquran, tepatnya setiap tanggal 17 Ramadan.

Peringatan Nuzulul Quran di Indonesia sudah menjadi tradisi dan sangat melekat di masyarakat yang rutin digelar diberbagai tempat mulai dari musola kecil di perkampungan, masjid kota hingga di Istana Kepresidenan.

Kegiatan dalam memperingati Nuzulul Quran diisi dengan berbagai kegiatan keagamaan, seperti tabligh akbar, santunan yatim dan du’afa, perlombaan Islami, dan masih banyak lagi.

Namun, tak banyak yang memahmi bahwa para ulama sejak dahulu berbeda pendapat tentang kapan tepatnya Alquran mulai diwahyukan Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW.

Baca Juga: Doa Saat Menghadapi Wabah Penyakit dan Memohon Perlindungan dari Segala Penyakit

Penulis Sirah (sejarah) Nabawiyah, Syaikh Shafiyurahman sebagaimana dilansir fimadani.com menyatakan, para ahli sejarah banyak berbeda pendapat tentang kapan waktu pertama kali diturunkannya Alquran.

Menurut Shafiyurahman, paling tidak ada tiga pendapat berbeda mengenai hal tersebut, berikut penjelasannya.

Pertama

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Seputar Tangsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah