Termasuk Amalan Sunnah di Bulan Ramadhan, Ini Niat dan Ketentuan Itikaf di Masjid

- 7 April 2022, 14:50 WIB
Syarat, ketentuan dan bacaan niat itikap di masjid pada bulan suci Ramadhan 1443 H agar mendapatkan pahala dari Allah SWT
Syarat, ketentuan dan bacaan niat itikap di masjid pada bulan suci Ramadhan 1443 H agar mendapatkan pahala dari Allah SWT /Pixabay.com/sharonang

Artinya: "Aku bernadzar akan beri'tikaf di masjid ini selama aku tinggal di dalamnya"

Kemudian setelah melafadzkan (mengucapkan dengan lisan) nadzar tersebut, dilanjut membaca niat i'tikafnya (dibaca dalam hati). Adapun niatnya adalah sebagai berikut:

نَوَيْتُ فَرْضَ الْاِعْتِكَافِ للهِ تَعَالَى

Nawaitu fardhal i'tikafi lillahi ta'ala

Artinya: "Aku niat i'tikaf yang wajib bagiku, semata-mata karena Allah ta'ala".

Baca Juga: Jangan Tidur Lagi! Ini Dua Amalan Dahsyat Selepas Sahur yang Harus Kamu Tahu

b. Tempat niat i'tikaf adalah hati, dan disunnahkan diucapkan dengan lisan.

2. Masjid

Syarat kedua, tempat yang sah dijadikan untuk i'tikaf adalah masjid (yang telah diwakafkan untuk masjid, meskipun tempat tersebut tidak digunakan untuk menunaikan sholat Jum'at).

Karena itu, i'tikaf diluar masjid seperti madrasah, atau tempat lainnya maka hukumnya tidak sah.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah