Teks Kultum Ramadhan tentang Keutamaan Membaca Al Quran, Cocok untuk Materi Sanlat Ramadhan 1443 H

- 8 April 2022, 09:28 WIB
Teks Kultum Ramadhan tentang Keutamaan Baca Al Quran, Cocok untuk Materi Sanlat Ramadhan 1443 H
Teks Kultum Ramadhan tentang Keutamaan Baca Al Quran, Cocok untuk Materi Sanlat Ramadhan 1443 H /Mantrasukabumi.com/

وَغَشِيَتْهُمُ الرَّحْمَةُ

“Akan turun rahmat Allah dan kasih sayang Allah kepada mereka,”

وَحَفَّتْهُمُ الْمَلاَئِكَةُ

“Para Malaikat akan membentangkan sayapnya ridha dengan perbuatan mereka dan mendo’akan kepada Allah Subhanahu wa Ta’ala ampunan atas mereka, kasih sayang untuk mereka,”

وَذَكَرَهُمُ اللَّهُ فِيمَنْ عِنْدَهُ

“Dan Allah Subhanahu wa Ta’ala akan menyebutkan mereka-mereka yang mau membaca Al Quran di penduduk yang ada di langit, di hadapan para Malaikat. Allah Subhanahu wa Ta’ala akan memuliakan dan menyanjung mereka-mereka yang mau membaca Al Quran.”

Saudara-saudara yang dimuliakan Allah Subhanahu wa Ta’ala, terlebih lagi kita sedang berada di bulan Ramadhan. Dimana Al Quran diturunkan di bulan Ramadhan, di malam Lailatul Qadar.

Baca Juga: Malaikat Turun Menebar Rahmat, Ternyata Ini Doa Mustajab yang Dibaca Rasulullah pada Waktu Sahur

Dan itu ada pada bulan Ramadhan. Sehingga Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam memberikan contoh kepada kita, beliau bersemangat dalam membaca Al Quran.

Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam disetiap malamnya membaca Al Quran dan dihadiri oleh malaikat Jibril.

Halaman:

Editor: Sofar Syaoqi H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah