Khutbah Singkat Jum'at Ramadhan 1443 H: Mata, Nikmat atau Bencana Teks Arab Arti dan Terjemahan

- 9 April 2022, 22:18 WIB
Khutbah Singkat Jum'at Ramadhan 1443 H: Mata, Nikmat atau Bencana Teks Arab Arti dan Terjemahan
Khutbah Singkat Jum'at Ramadhan 1443 H: Mata, Nikmat atau Bencana Teks Arab Arti dan Terjemahan /Unsplash / ibrahim abdullah.

Pandangan mereka, mereka gunakan untuk merenungkan keagungan Allah Subhanahu wa Ta’ala. Dalam ayat lainnya, Allah juga berfirman,

أَفَلَا يَنظُرُونَ إِلَى الْإِبِلِ كَيْفَ خُلِقَتْ (17) وَإِلَى السَّمَاءِ كَيْفَ رُفِعَتْ (18) وَإِلَى الْجِبَالِ كَيْفَ نُصِبَتْ (19) وَإِلَى الْأَرْضِ كَيْفَ سُطِحَتْ (20) 

“Maka apakah mereka tidak memperhatikan unta bagaimana dia diciptakan. Dan langit, bagaimana ia ditinggikan? Dan gunung-gunung bagaimana ia ditegakkan? Dan bumi bagaimana ia dihamparkan? [Quran Al-Ghasyiah: 17-20].

Allah Subhanahu wa Ta’ala memerintahkan kita untuk melihat dan merenungkan tentang ciptaan-Nya, agar kita sadar bahwa semua itu ada yang menciptakan. Pencipta yang Maha Esa, yang tidak boleh disekutukan. Hanya Dia yang berhak untuk disembah. Dialah Allah Azza wa Jalla.

Seorang Arab badui pernah mengatakan,

البَعْرَةُ تَدُلُّ عَلَى البَعِيْرِ وَأَثَرُ القَدَمِ يَدُلُّ عَلَى المَسِيْرِ فَسَمَاءُ ذَاتُ أَبْرَاجٍ وَأَرْض ٌ ذَاتُ فِجَاجٍ وَبِحَارٌ ذَاتُ أَمْوَاجٍ أَلَا تَدُلُّ عَلَى السَمِيْعِ البَصِيْرِ؟

“Kotoran onta menunjukkan adaada ontanya. Jejak langkah menunjukkan ada yang lewat. Langit yang memiliki gugus bintang. Bumi memiliki jalan-jalan. Serta samudera dengan ombaknya. Bukankah itu semua sebagai tanda adanya Yang Maha Mendengar lagi Maha Melihat”?

Di antara bentuk syukur kita kepada Allah adalah kita menggunakan mata kita untuk beribadah kepada Allah. Merenungkan dosa-dosa kita. Dengan cara menangis dengan kedua mat akita. Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

عَيْنَانِ لاَ تَمَسُّهُمَا النَّارُ عَيْنٌ بَكَتْ مِنْ خَشْيَةِ اللَّهِ وَعَيْنٌ بَاتَتْ تَحْرُسُ فِى سَبِيلِ اللَّهِ

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: Khotbah Jumat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah