Ceramah Singkat tentang Empat Kelompok Manusia yang Wajib Diketahui Umat Muslim, Cocok untuk Kutum Ramadhan

- 10 April 2022, 13:20 WIB
Ilustrasi ceramah singkat tanda-tanda datangnya malam Lailatul Qadar.
Ilustrasi ceramah singkat tanda-tanda datangnya malam Lailatul Qadar. /Pixabay/ Ahmedsaborty

Allah Subhanahu wa Ta’ala menyebutkan di dalam ayat Al-Quran tentang kemuliaan seseorang adalah dikaitkan dengan ilmu;

يَرْفَعِ ٱللَّهُ ٱلَّذِينَ ءَامَنُوا۟ مِنكُمْ وَٱلَّذِينَ أُوتُوا۟ ٱلْعِلْمَ دَرَجَٰتٍ

“Allah akan meninggikan orang-orang yang beriman di antaramu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat.” (QS. Al-Mujadilah[58]: 11)

Di dalam ayat yang lain, Allah Subhanahu wa Ta’ala berfirman,

نَرْفَعُ دَرَجَٰتٍ مَّن نَّشَآءُ

“Kami tinggikan siapa yang Kami kehendaki beberapa derajat.” (QS. Al-An’am[6]: 83)
Berkata Al-Imam Malik, imam Darul Hijrah, yaitu dengan ilmu.

Pembagian Kelompok Manusia

Ketahuilah bahwa seorang mukmin akan berada dalam kemuliaan, senantiasa melakukan kebaikan, dan berada dalam hidayah apabila memiliki kedua perkara itu. Imam Ibnul Qayyim rahimahullahu ta’ala berkata bahwa manusia akan terbagi kepada empat kelompok, yaitu;

1. Memiliki Ilmu Agama Yang Kuat

Kelompok yang pertama adalah memiliki quwwatul ‘ilmiyyah, ia memiliki kekuatan dari sisi ilmunya sehingga dia mempelajari dan mengetahui agama ini dengan benar.

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: Ngaji.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah