Disebut Lebih Baik daripada Seribu Bulan, Inilah Doa dan Amalan Malam Nuzulul Quran pada 17 Ramadhan 1443 H

- 12 April 2022, 10:40 WIB
Ilustrasi Disebut Lebih Baik daripada Seribu Bulan, Inilah Doa dan Amalan Malam Nuzulul Quran pada 17 Ramadhan 1443 H.
Ilustrasi Disebut Lebih Baik daripada Seribu Bulan, Inilah Doa dan Amalan Malam Nuzulul Quran pada 17 Ramadhan 1443 H. /*/Freepik.com/Harryarts

Allahumma nawwir qulubana bi nuri hidayatika kama nawwartal ardho bi nuri syamsika abadan abada, bi rahmatika ya arhamarrahimin

"Ya Allah terangilah hati-hati kami dengan cahaya hidayah Mu seperti telah Kau terangkan bumi dengan cahaya matahari selama-lamanya, dengan rahmatMu Ya Maha Pemurah lagi Maha Penyayang".

Yang ketiga:

اَللّهُمَّ اغْفِرْلِيْ وَلِوَالِدَيَّ وَارْحَمْهُمَاكَمَارَبَّيَانِيْ صَغِيْرَا

Allahummagfir Lii Wa Liwaalidayya Arhamhumaa Kamaa Robbayaanii Shoghiiroo.

Yang artinya: Ya Allah. Ampunilah aku dan kedua orangtuaku dan kasihanilah keduanya sebagaimana mereka menyayangiku sejak kecil.

Ada juga doa yang lain yang dapat diamalkan pada malam Nuzulul Quran berikut ini:

Allaahumma nawwir quluubanaa bi tilaawatil qur'an, wa zayyin akhlaa qonaa bijaahil qur'an, wa hassin a'maalanaa bi dzikril qur'an, wa najjinaa minan naari bi karoo matil qur'an, wa adkhilnal jannata bi syafaa'til qur'an

"Ya Allah sinari hati kami sebab membaca Al Quran, hiasi akhlak kami dengan kemuliaan Al Quran, baguskanlah amalan kami karena berdzikir lewat Al Quran, selamatkanlah kami dari api neraka karena kemuliaan Al Quran, masukkanlah kami ke dalam surga dengan syafa’at Al-Quran".

Baca Juga: Inilah Amalan dan Doa-doa di Malam Nuzulul Quran, Jangan Sampai Terlewat Tanggal 17 Ramadhan

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah