Isi Kandungan Surat Al Hijr Ayat 20 tentang Rezeki Dijamin Allah, AnugerahNya Tidak Terhingga

- 4 Juni 2022, 15:00 WIB
Isi kandungan dan makna yang tersirat dalam surat An-Nas ayat 1 hingga 6 dalam Al-Qur'an dilengkapi tulisan arab dan artinya
Isi kandungan dan makna yang tersirat dalam surat An-Nas ayat 1 hingga 6 dalam Al-Qur'an dilengkapi tulisan arab dan artinya /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/hmzasefaa / 20 images

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini adalah isi kandungan surat Al Hijr ayat 20 tentang rezeki dijamin Allah, anugerahNya tidak terhingga.

Surat Al Hijr terdiri atas 99 ayat dan termasuk golongan surat-surat Makiyyah.

Al Hijr adalah nama sebuah daerah pegunungan yang didiami Zaman dahulu oleh kaum Tsamud terletak di pinggir jalan antara Madinah dan Syam. Nama surat ini diambil dari nama daerah pegunungan itu.

Baca Juga: Isi Kandungan Surat Al Kautsar Ayat 1-3, Lengkap Tulisan Arab dan Terjemahannya

Perlu diketahui di dalam surat Al Hijr ayat 20 menerangkan tentang rezeki dijamin oleh Allah dan anugerahNya tidak terhingga.

Dikutip mantrasukabumi.com dari laman quran.kemenag.go.id pada Jumat 3 Juni 2022, berikut bacaan Arab latin surat Al Hijr ayat 20 lengkap dengan isi kandungannya

وَجَعَلْنَا لَكُمْ فِيْهَا مَعَايِشَ وَمَنْ لَّسْتُمْ لَهٗ بِرَازِقِيْنَ

Arab-Latin: Wa ja'alnā lakum fīhā ma'āyisya wa mal lastum lahụ birāziqīn

Artinya :
Dan Kami telah menjadikan padanya sumber-sumber kehidupan untuk keperluanmu, dan (Kami ciptakan pula) makhluk-makhluk yang bukan kamu pemberi rezekinya.

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: quran.kemenag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah