Contoh Puisi Singkat Maulid Nabi Muhammad SAW yang Menyentuh Hati Tentang Kisah Perjalanan dan Dakwah Rasul

- 7 Oktober 2022, 15:50 WIB
Contoh Puisi Singkat Maulid Nabi Muhammad SAW yang Menyentuh Hati Tentang Kisah Perjalanan dan Dakwah Rasul
Contoh Puisi Singkat Maulid Nabi Muhammad SAW yang Menyentuh Hati Tentang Kisah Perjalanan dan Dakwah Rasul /Pixabay/

Sedangkan bibirku masih sedikit berucap shalawat

Duhai Nabiku; aku sungguh mencintaimu

Karya: Ozy V. Alandika

Puisi 2: Muhammad Nabiku

Ya Rasulullah

Tergerus hatiku saat mendengar lantunan shalawat atas namamu

Aku rindu sebagai umatmu

Muhammad Nabiku

Muhammad al-Mustofa

Muhammad akhirul anbiya

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah