Lafadz Niat dan Keutamaan Puasa Sunnah Tarwiyah dan Arafah, Catat Waktunya

- 28 Juli 2020, 20:45 WIB
UMAT muslim berdoa di tengah hujan saat melaksanakan wukuf di Jabal Rahmah, Sabtu, 10 Agustus 2019. Jutaan jamaah haji seluruh dunia mulai berkumpul di padang Arafah untuk melaksanakan wukuf yang merupakan salah satu rukun haji. */ANTARA
UMAT muslim berdoa di tengah hujan saat melaksanakan wukuf di Jabal Rahmah, Sabtu, 10 Agustus 2019. Jutaan jamaah haji seluruh dunia mulai berkumpul di padang Arafah untuk melaksanakan wukuf yang merupakan salah satu rukun haji. */ANTARA /

Baca Juga: Bacaan Lengkap Takbiran Malam Idul Adha 10 Dzulhijjah 1441 H

Pada tahun ini pemerintah telah menetapkan Idul Adha jatuh pada Hari Jum'at 31 Juli 2020.

Maka insya Allah puasa Tarwiyah dan Arafah bertepatan pada Hari Rabu 29 Juli 2020, dan Kamis 30 Juli 2020.

Berikut lafadz niat puasa sunnah Tarwiyah dan Arafah :

Niat Puasa Tarwiyah

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ سُنَّةِ يَوْمِ التَّرْوِيَةِ لِلهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma ghadin ‘an ada’i sunnati yaumit tarwiyah lillahi ta‘ala.

Artinya, “Aku berniat puasa sunnah Tarwiyah esok hari karena Allah SWT.”

Artikel ini telah tayang sebelumnya di laman jurnalpresisi.pikiranrakyat.com dengan judul Catat Tanggalnya! Ini Keutamaan Puasa Sunnah Tarwiyah dan Arafah Lengkap dengan Lafadz Niatnya.

Niat Puasa Arafah

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Jurnal Presisi PR


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah