Alquran Surat Al-Alaq Lengkap Arab, Latin dan Terjemahannya

- 12 Agustus 2020, 14:30 WIB
Kitab Suci Alquran
Kitab Suci Alquran //unsplash.com/@ayeshafirdaus/.*/unsplash.com/@ayeshafirdaus

MANTRA SUKABUMI - Surah Al-'Alaq yang memiliki arti 'Segumpal Darah adalah surah ke- 96 dalam al-Qur'an. Surah ini terdiri atas 19 ayat dan termasuk golongan surah-surah Makkiyah.

Ayat 1 sampai dengan 5 dari surah ini adalah ayat-ayat Alquran yang pertama kali diturunkan, yaitu di waktu Nabi Muhammad bertafakur di gua Hira

Surat inilah yang menjadi tonggak perubahan peradaban dunia, yakni pentingnya ilmu pengetahuan. Perubahan dari kehidupan jahiliyah menjadi terang benderang.

 Baca Juga: 7 Keistimewaan Surat Al-Waqiah, Salah Satunya Memperoleh Kekayaan Berlimpah

Perubahan-perubahan itu diawali dengan Iqra (bacalah). Perintah membaca itu harus dimaknai bukan sebatas membaca lembaran-lembaran buku, melainkan juga membaca tanda-tanda kebesaran Allah SWT dan alam semesta.

Berikut surat Al-Alaq dari ayat 1 hingga 19 di dalam Alquran, sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari Alquran :

بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ

Bismillaahir-rohmaanir-rohiim
"Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang."

اِقْرَأْ بِا سْمِ رَبِّكَ الَّذِيْ خَلَقَ ۚ 

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah