Inilah yang Seharusnya dilakukan, Ketika kita Sakit. Berikut Penjelasannya

- 24 Agustus 2020, 08:44 WIB
Inilah yang Seharusnya dilakukan, Ketika kita Sakit. Berikut Penjelasannya *)ILUSTRASI sakit jantung.*
Inilah yang Seharusnya dilakukan, Ketika kita Sakit. Berikut Penjelasannya *)ILUSTRASI sakit jantung.* //Pixabay/mohamed_hassan/


MANTRA SUKABUMI - Banyak orang diluar sana yang belum memahami bagaimana kewajiban bagi orang yang sakit.

Sakit merupakan sebuah cobaan yang diberikan Allah SWT kepada hambanya, tentulah sepatutnya semua urusan diserahkan kepada Allah dengan dibarengi dengan ikhtiar.

Berikut kewajiban orang yang sakit khususnya bila sakit sudah terlalu parah :

Baca Juga: Menakjubkan, Dahsyatnya Doa Nurbuat Salah Satunya Bisa Bertemu Rasulullah

1. Hendaknya orang yang sakit merasa ridha dengan ketatapan Allah ta’ala, bersabar atasnya serta berprasangka baik kepada Allah bahwa ketetapan Allah itu pasti baik.

Rasulullah shallallahu’alaihi wasallam bersabda,

عجبا لأمر المؤمن إن أمره كله خير وليس ذاك لأحد إلا للمؤمن إن أصابته سراء شكر فكان خيرا له وإن أصابته ضراء صبر فكان خيرا له

“Sungguh menakjubkan perkara seorang mukmin. Semua perkara (yang menimpanya) adalah kebaikan baginya dan tidaklah hal ini terjadi kecuali hanya pada diri seorang mukmin.

Jika dia tertimpa kebahagiaan dia bersyukur maka hal ini adalah baik baginya. Dan jika tertimpa musibah dia bersabar maka itu juga baik baginya.” (HR. Muslim)

Baca Juga: Masya Allah, Inilah 3 Mata yang Tak Akan Tersentuh Api Neraka

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: muslim.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x