Jangan Sampai Dibenci Karena Memiliki Salah Satu dari 10 Sifat yang Paling Dibenci Allah SWT

- 2 September 2020, 17:38 WIB
Fakir Miskin adalah Hadiah, Berikut Penjelasannya!
Fakir Miskin adalah Hadiah, Berikut Penjelasannya! /Pixabay/Ben_Kerckx/


MANTRA SUKABUMI – Dibenci adalah salah satu sikap yang sangata tidak disukai oleh setiap orang. Bahkan orang yang dibenci biasanya akan mendapatkan perilaku yang kurang baik dari setiap orang yang bergaul dengan orang tersebut.

Karena menjadi orang yang dibenci akan sulit baginya untuk diterima oleh orang lain, sifat dibenci ini bisa disebabkan karena berbagai hal, seperti sifat arogan, sombong, mengesalkan dan masih banyak lagi perilaku yang membuat kita dibenci oleh setiap orang.

Sifat dibenci ini selain tidak disukai oleh manusia sifat dibenci juga sangat tidak disukai oleh Allah SWT, sebagaimana dijelaskan dalam salah satu karya Imam Ibnu Hajar Al-Asqalani disyarahkan oleh Syekh Nawawi Al Bantani.

Baca Juga: Hti-hati yang Masih Lakukan Hal ini, Berikut Dampak dari Kencing Sambil Berdiri Menurut Nabi SAW

Baca Juga: Hti-hati yang Masih Lakukan Hal ini, Berikut Dampak dari Kencing Sambil Berdiri Menurut Nabi SAW

Kitab tersebut adalah kitab Nashaihul Ibad karya Syekh Nawawi Al Bantani, terdapat pada halaman 63 menjelaskan bahwa sifat-sifat buruk yang dibenci Allah SWT itu banyak, namun 10 sifat ini merupakan yang palin dibenci oleh Allah SWT, apa saja sih sifat-sifat yang palin dibenci oleh Allah SWT, yaitu sebagai berikut:

1. Kebakhilan Orang kaya

Sifat bakhil ini akan melenyapkan sifat kemanusian dan akan mentapkan sifat kebinatangan

2. Kesombongan orang fakir miskin

3. Ketamakan Ulama

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah