Ingin Diberikan Kenikmantan dan Dijauhkan dari Azab Oleh Allah SWT, Pandai-pandailah Bersyukur

- 3 September 2020, 04:30 WIB
Mutiara Hikmah Pagi: Ilustrasi Orang Tua  sedang Berdoa
Mutiara Hikmah Pagi: Ilustrasi Orang Tua sedang Berdoa /Pikran Rakyat/.*/Pikiran-Rakyat.com



MANTRA SUKABUMI – Syukur adalah salah satu ungkapan terimakasih seorang hamba kepada Allah SWT, yang telah memberikan nikmat yang banyak kepada hambanya di dunia ini.

Namun kebanyakan dari orang-orang yang kadang selalu lupa dalam mensyukuri nikmat yang telah Allah berikan, padahal mensyukuri nikmat dari Allah maka akan ditambahkan kenikmatan yang banyak dari Allah SWT.

Apabila kita melupakan nikmat yang telah diberikan Allah SWT mengingatkan bahwa Azab Allah sangatlah pedih sebagaimana Allah SWT berfirman dalam alquran surat Ibrahim ayat 7 :

Baca Juga: Ternyata 7 Golongan Manusia Ini Akan Mendapatkan Naungan Allah SWT di Padang Mahsyar

Baca Juga: Jangan Sampai Dibenci Karena Memiliki Salah Satu dari 10 Sifat yang Paling Dibenci Allah SWT

وَإِذْ تَأَذَّنَ رَبُّكُمْ لَئِن شَكَرْتُمْ لَأَزِيدَنَّكُمْ ۖ وَلَئِن كَفَرْتُمْ إِنَّ عَذَابِى لَشَدِيدٌ

Artinya:” Dan (ingatlah juga), tatkala Tuhanmu memaklumkan, Sesungguhnya jika kamu bersyukur, pasti Kami akan menambah (nikmat) kepadamu, dan jika kamu mengingkari (nikmat-Ku), maka sesungguhnya azab-Ku sangat pedih.”

مَّا يَفْعَلُ ٱللَّهُ بِعَذَابِكُمْ إِن شَكَرْتُمْ وَءَامَنتُمْ ۚ وَكَانَ ٱللَّهُ شَاكِرًا عَلِيمًا

Baca Juga: Jangan Disepelekan, Ternyata Ini Ancaman Bagi Orang yang Suka Kencing Berdiri

Artinya: “Mengapa Allah menyiksamu jika kamu bersyukur dan beriman? Dan Allah adalah Maha Mensyukuri lagi Maha Mengetahui." (QS An-Nisa: 147).

Halaman:

Editor: Fauzan Evan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x