Orang yang Pernah Mohon Ampunan Kepada Allah SWT, Mencakup Seluruh Umat Manusia di Dunia

- 9 September 2020, 12:40 WIB
Doa Sore Hari yang biasa dibacakan Rasulalloh. Ilustrasi
Doa Sore Hari yang biasa dibacakan Rasulalloh. Ilustrasi /

MANTRA SUKABUMI – Umat Nabi Nuh telah berbuat durhaka, dan mereka mengikuti orang-orang yang harta dan anak-anaknya hanya membawa kerugian baginya.

Mereka juga mengatakan jangan sekali-kali kamu meninggalkan penyembahan pada Tuhanmu, yaitu berhala yang mereka beri nama wadd, suwa, yagus, ya’uq dan nasra.

Nama-nama terebut adalah nama dari berhala yang terbesar pada kabilah-kabilah kaum Nuh, yang pada awalnya itu adalah nama dari orang-orang soleh.

Baca Juga: Mencengangkan, Inilah 5 Manfaat Buah Sawo yang tidak Banyak Orang Tahu

Baca Juga: Tata Cara Shalat Terawih dan Witir yang Baik dan Benar, Lengkap dengan Niat dan Doanya

Sungguh mereka telah menyesatkan banyak orang, dan tidaklah bertambah bagi orang yang zalim selain kesesatan yang nyata.

Disebabkan kesalahan yang telah diperbuatnya akhirnya mereka ditenggelamkan, maka  mereka tidak mendapatkan penolong selain Allah.

Sehinga Nabi Nuh berkata, “Ya Allah janganlah Engkau biarkan seorangpun di antara orang-orang kafir itu tinggal di atas bumi”.

“Sesungguhnya jika Engkau biarkan mereka tinggal, niscaya mereka akan menyesatkan hamba-bambaMu, dan mereka hanya melahirkan anak-anak yang jahat dan tidak tahu bersyukkur”.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah