Niat Puasa Ayyamul Bidh di Bulan Desember, Berikut Jadwal dan Keutamaanya

- 26 Desember 2023, 06:50 WIB
Niat Puasa Ayyamul Bidh di Bulan Desember, Berikut Jadwal dan Keutamaanya. / Pixabay @Mohamed Hassan
Niat Puasa Ayyamul Bidh di Bulan Desember, Berikut Jadwal dan Keutamaanya. / Pixabay @Mohamed Hassan /

MANTRA SUKABUMI - Dalam artilkel ini kami akan berbagi niat puasa Ayyamul Bidh, berikut jadwal dan keutamaanya untuk Anda yang akan menjalankannya.

Adapun niat puasa Ayyamul Bidh yang akan kami bagikan dalam bentuk tulisan Arab dan Latin disertai dengan artinya.

Seperti yang diketahui bersama, dalam Islam kita disunahkan untuk melakukan puasa Ayyamul Bidh 3 kali dalam satu bulan setiap tanggal 13, 14 dan 15 dalam bulan kamariah.

Baca Juga: Bacaan Doa Mohon Jodoh yang Terbaik dan Pasangan Setia Untuk Perempuan, Laki-laki Lengkap Latin dan Terjemah

Hal tersebut disampaikan seperti pada hadist yang berasal dari Qatadah bin Milhan RA, ia berkata,

كَانَ رَسُولُ اللَّهِ ﷺ يَأْمُرُنَا بِصِيَامٍ أَيَّامِ الْبِيضِ ثَلاَثَ عَشْرَةَ وَأَرْبَعَ عَشْرَةَ وَخَمْسَ عَشْرَةَ رَوَاهُ أَبُو دَاوُدَ

Artinya: "Rasulullah SAW menyuruh kami untuk berpuasa pada Ayyamul Bidh yakni tanggal 13, 14, dan 15." (HR Abu Dawud)

Selain itu Abu Dzar RA juga mengatakan bahwa Nabi SAW bersabda,

يَا أَبَا ذَرٍّ إِذَا صُمْتَ مِنَ الشَّهْرِ ثَلاَثَةَ أَيَّامٍ فَصُمْ ثَلاَثَ عَشْرَةَ وَأَرْبَعَ عَشْرَةَ وَخَمْسَ عَشْرَةَ

Halaman:

Editor: Ade Saepul Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x