Bagi Wanita Jangan Lakukan Hal Berikut ini, Ada 5 Dosa yang Paling Dibenci dan Dimurkai Allah SWT

- 9 November 2020, 16:03 WIB
Ilustrasi wanita muslim
Ilustrasi wanita muslim /Pexels/Janko Ferlic


MANTRA SUKABUMI – Dosa adalah suatu perbuatan yang dilakukan oleh seorang hamba dalam melanggar aturan yang sudah dituliskan dalam Al-Quran dan Hadits.

Bagi mereka yang melakukan perbuatan dosa baik itu dosa besar atau kecil pasti semua itu akan mendapatkan balasan baik di dunia atau di akhirat kelak.

Berbuat dosa semua orang pasti pernah melakukannya baik itu laki-laki atau wanita hanya saja laki-laki atau wanita dibedakan satu tingkatan, karena wanita memiliki hak khusus yang harus dimuliakan.

Baca Juga: Nikmati Makan Kenyang dan Hemat Dengan ShopeePay Deals Rp1

Baca Juga: Wajib Tahu, 5 Tips Jadi Youtuber Musik dengan Mudah dan Gampang

Maksud dimuliakan di sini adalah bagaimana Islam meninggikan derajat seorang perempuan sehingga dia menjadi salah satu aspek penting dalam beribadah kepada Allah SWT.

Sebagaimana dijelaskan dalam Alquran bahwa Islam sangat memuliakan wanita dengan seksama hal ini tercantum dalam surah An-Nisa ayat 1:

يَا أَيُّهَا النَّاسُ اتَّقُوا رَبَّكُمُ الَّذِي خَلَقَكُم مِّن نَّفْسٍ وَاحِدَةٍ وَخَلَقَ مِنْهَا زَوْجَهَا وَبَثَّ مِنْهُمَا رِجَالًا كَثِيرًا وَنِسَاءً

Artinya: “Wahai sekalian manusia, bertakwalah kepada Rabb kalian yang telah menciptakan kalian dari jiwa yang satu dan dari jiwa yang satu itu Dia menciptakan pasangannya, dan dari keduanya Dia memperkembangbiakkan laki-laki dan perempuan yang banyak.” (QS. An-Nisa`: 1).

Namun, sejalan dengan dimuliakan, seorang wanita haruslah menjaga dirinya dari perbuatan yang dapat mengundang kebencian Allah SWT, salah satunya adalah menjaga diri dari perbuatan dosa yang paling di benci Allah.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah