Wajib Tahu, Inilah 4 Bahaya Ikan Asin Jika Dikonsumsi Secara Berlebihan

- 22 Januari 2021, 07:49 WIB
ikan asin
ikan asin /Kabar Banten/

3. Tercemar Logam Berat

Yang ditakutkan dalam ikan asin itu tercemar logam berat, akan tetapi menurut para peneliti tidak semua kandungan yang terdapat pada ikan asin baik untuk tubuh. 

Apalagi bahan dasarnya terutama ikannya berada disekitar perairan yang berada dikawasan industri, ikan yang berada dikawasan ini, kemungkinan besar ikan di sekitar wilayah tersebut tercemar logam berat. 

Kandungan logam menjadi salah satu bahaya ikan asin bagi kesehatan jika dikonsumsi manusia.

4. Pembengkakan Organ Tubuh

Bagi Anda yang hobi makan ikan asin ternyata dapat berbahaya dan akan berdampak kurang baik bagi kesehatan tubuh.

Salah satunya terlalu sering makan ikan asin, bisa berbahaya terutama dapat membuat beberapa dari organ tubuh akan mengalami pembengkakan, seperti pada bagian kaki dan bagian paru-paru.***

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x