Cara Turunkan Berat Badan dengan Konsumsi 5 Buah Ini, Semangka Salah Satunya

- 11 Juli 2021, 11:20 WIB
Bagi Anda yang memiliki berat badan lebih, Berikut Cara Turunkan Berat Badan dengan Konsumsi 5 Buah Ini
Bagi Anda yang memiliki berat badan lebih, Berikut Cara Turunkan Berat Badan dengan Konsumsi 5 Buah Ini /freepik.com/tirachardz

Jeruk Bali ini memberikan banyak nutrisi yang baik untuk tubuh, salah satunya bisa membantu menurunkan berat badan.

Setengah dari jeruk bali ukuran sedang hanya memiliki 60 kalori, karena lebih dari 90% terkandung air di dalamnya.

Penelitian telah menemukan bahwa di dalam jeruk Bali terdapat senyawa bernama naringin yang bisa menurunkan kadar gula darah dan mendorong penurunan berat badan. Jeruk Bali dapat dinikmati secara utuh atau bisa juga dengan memerasnya ke dalam air untuk dicampurkan.

Baca Juga: 20 Link Twibbon Hening Cipta Indonesia Serentak 10 Juli 2021 Pukul 10 WIB Selama 60 Detik

3. Rasberi

Raspberi memang memiliki ukuran yang kecil. Meski begitu, buah ini memiliki khasiat dan manfaat yang luar biasa.

Kandungan serat yang luar biasa pada rasberi ini bisa meningkatkan rasa kenyang, mengatur pencernaan, dan memberikan manfaat kesehatan lainnya yang juga tak kalah penting.

Dalam secangkir rasberi memberikan 80 kalori dan menawarkan 36% asupan sehat harian yang sangat baik untuk tubuh.

Harvard Health juga menjelaskan bahwa perubahan sederhana terjadi dengan mendapatkan serat lebih banyak bisa menurunkan berat badan sebanyak 2 kg lebih tanpa merubah pola makan atau gaya hidup lainnya.

4. Semangka

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah