Selain Penambah Cita Rasa pada Masakan, Inilah Manfaat Tanaman Hias Begonia untuk Kesehatan

- 7 Oktober 2021, 21:34 WIB
Tak hanya sebagai penambah cita rasa pada masakan, ternyata tanaman hias begonia juga memiliki manfaat untuk kesehatan
Tak hanya sebagai penambah cita rasa pada masakan, ternyata tanaman hias begonia juga memiliki manfaat untuk kesehatan /tangkapan layar Youtube/FIFTEEN/

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Kamis 7 Oktober 2021, berikut jenis dan khasiat tanaman hias begonia.

Tidak bisa disangkal lagi tanaman begonia memiliki pesona dan daya tarik yang sangat luar biasa.

Beberapa diantara jenis tanaman hias begonia justru berpotensi menjadi obat.

Salah satu jenis tanaman begonia yang berpotensi menjadi obat adalah jenis Begonia Glabra.

Baca Juga: Lowongan Kerja Terbaru 2021 di PT Sinar Sosro, Segera Siapkan Lamaran

Begonia glabra diduga memiliki khasiat untuk penyembuhan luka baru pada kulit.

Begonia glabra mengandung saponin di dalam batang, daun dan bunganya.

Sedangkan daunnya mengandung tanin dan batang dan bunganya juga memiliki kandungan flavonoid serta polifenol.

Tanaman begonia fimbristipulata juga memiliki beberapa kandungan yang berkhasiat.

1. Begonia fimbristipulata

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah