Tips Merawat Tanaman Hias Begonia Polkadot agar Tumbuh Subur, Ikuti Langkah-langkahnya

- 8 Oktober 2021, 05:40 WIB
Tips Merawat Tanaman Hias Begonia Polkadot agar Tumbuh Subur, Ikuti Langkah-langkahnya.
Tips Merawat Tanaman Hias Begonia Polkadot agar Tumbuh Subur, Ikuti Langkah-langkahnya. /*/Pexels/Eva Elijas/

MANTRA SUKABUMI - Inilah beberapa tips merawat tanaman hias begonia polkadot agar tumbuh subur.

Tanaman hias begonia polkadot juga biasa disebut sebagai begonia muculata.

Tanaman hias begonia polkadot memiliki karakteristik yang unik dan berbeda dari tanaman hias lainnya.

Baca Juga: Mampu Turunkan Panas hingga Demam, Berikut Khasiat Tanaman Hias BegoniaBaca Juga: Mampu Turunkan Panas hingga Demam, Berikut Khasiat Tanaman Hias Begonia

Daun bagian depan tanaman hias begonia polkadot ditandai dengan bercak-bercak putih terang, sedangkan daun bagian belakangnya berwarna merah.

Bagian merah pada bagian daun belakang begonia polkadot menandakan usia dari tanaman begonia polkadot tersebut.

Semakin merah warna daun belakangnya, berarti semakin tua usia tanaman begonia itu.

Sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari kanal youtube Harmony Life pada Jumat 8 Oktober 2021, berikut tips merawat tanaman hias begonia polkadot atau begonia muculata.

1. Media Tanam

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah