5 Makanan Khas Tradisi Perayaan 1 Muharram, Salah Satunya Bubur Suro

- 20 Agustus 2020, 19:15 WIB
Ilustrasi nasi tumpeng
Ilustrasi nasi tumpeng /PIXABAY.COM/.*/PIXABAY

MANTRA SUKABUMI - Tanggal 1 Muharram atau 1 Suro sebagai Tahun Baru Islam atau Tahun Baru Jawa menjadi salah satu hari penting dan sakral.

Di beberapa daerah, perayaan tahun aru ini dibarengi dengan menyajikan makanan khas sebagai tradisi.

5 Makanan khas tradisi perayaan Muharram ini bisa berbeda-beda di tiap daerah yang telah dikutip Mantrasukabumi.com dari berbagai sumber.

Baca Juga: Resep Bubur Suro, Makanan Khas Tahun Baru Islam Bulan Muharram

1. Bubur Merah Putih

Tradisi 1 Suro di beberapa daerah dirayakan dengan menghidangkan bubur merah putih. Tradisi ini seperti yang dilakukan di daerah Tasikmalaya dan Garut.

Dimasak dari beras yang dicampur dengan santan dan campuran bahan lain termasuk daun pandang, bubur merah putih punya citarasa yang gurih dan manis.

Namun meski disebut bubur merah putih, namun warna merahnya sendiri cenderung coklat kekuningan.

Biasanya masyarakat desa membuat bubur ini di rumah masing-masing, kemudian dibawa ke masjid.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah