5 Makanan Khas Tradisi Perayaan 1 Muharram, Salah Satunya Bubur Suro

- 20 Agustus 2020, 19:15 WIB
Ilustrasi nasi tumpeng
Ilustrasi nasi tumpeng /PIXABAY.COM/.*/PIXABAY

Baca Juga: Wajib Tahu, 12 Nama-nama  Bulan Islam di Kalender Hijriah Lengkap dengan Artinya

2. Nasi Tumpeng

Nasi tumpeng masih menjadi salah satu hidangan yang sangat khas di Indonesia pada berbagai hari perayaan.

Termasuk pada saat perayaan 1 Muharram / 1 Suro. Nasi berwarna kuning dan dibentuk dengan bentuk kerucut ini biasanya dihidangkan bersama aneka lauk pelengkap dan urap-urap.

3. Bubur Suro

Bubur suro atau bubur asuro menjadi salah satu sajian yang kerap dihidangkan saat perayaan malam suro.

Bubur yang punya citarasa gurih ini kerap dirindukan kehadirannya. Pasalnya pada saat hari-hari biasa, hidangan ini cukup sulit didapatkan. Meski begitu, makanan yang satu ini sudah ada sejak tahun 1834.

Baca Juga: 6 Makanan Kesukaan Jin yang Wajib Diketahui, Salah Satunya Darah Haid Wanita

4. Apem

Kue yang terbuat dari santan, tepung beras serta gula jawa ini menjadi salah satu makanan khas yang biasanya hadir saat perayaan malam 1 Muharram. Selain itu apem juga sering hadir dalam berbagai hajatan masyarakat Jawa.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah