Begini 6 Tips Tepat Antisipasi Banjir Saat Musim Hujan Tiba Demi Lindungi Anda dan Keluarga

- 22 September 2020, 15:44 WIB
Warga melintasi banjir yang menggenangi Kawasan Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, beberapa waktu lalu. Bersamaan dengan tibanya musim hujan, Kabupaten Bandung ditetapkan siaga darurat bencana.
Warga melintasi banjir yang menggenangi Kawasan Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, beberapa waktu lalu. Bersamaan dengan tibanya musim hujan, Kabupaten Bandung ditetapkan siaga darurat bencana. /

2. Pindahkan furnitur yang terbuat dari material kain
Pasalnya, furnitur yang terbuat dari kain, seperti sofa, akan sulit dikembalikan seperti sediakala jika sudah terendam banjir.

Untuk itu, kamu perlu mencucinya dengan sabun khusus agar sofa tidak berbau apek ataupun berjamur.

Namun, jika terendam cukup parah, sofa perlu dibuang agar tidak menjadi sarang bakteri.

Sebab demikian, kamu sebaiknya mulai memindahkan furniture yang terbuat dari bahan kain saat musim hujan tiba, supaya tidak kebanjiran.

3. Segera amankan soket dan kabel listrik 
Mengamankan soket dan kabel listrik adalah langkah antisipasi yang paling penting. Kamu tentu tahu bahwa listrik dan air tidak boleh bersatu.

Oleh karena itu, periksalah soket-soket dan kabel listrik yang berada dekat dengan lantai.

Cabut semua kabel listrik tersebut ketika hujan datang agar kamu tidak panik saat banjir memasuki rumah. Kamu juga perlu menutup soket listrik dengan penutup tahan air agar tidak ada air yang masuk.

Baca Juga: Mengerikan, Tidur Setelah Sholat Subuh Ternyata Sangat Berbahaya Sekali, Dapat Menghambat Rezeki

Baca Juga: 7 Cara Ampuh Mengusir Tikus dalam Rumah dengan Bahan Alami

4. Simpan dokumen-dokumen penting dalam satu tempat, bila perlu lakukan Sccaning
Saat musim hujan tiba, sebaiknya kamu simpan dokumen-dokumen penting dalam satu tempat. Bila perlu lakukanlah scanning pada dokumen penting agar tidak rusak saat kehujanan ataupun kebanjiran.

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x