Selain Buahnya yang Enak, Ternyata Biji Semangka Kaya akan Manfaat untuk Tubuh

- 6 November 2020, 10:45 WIB
ILUSTRASI biji semangka.*
ILUSTRASI biji semangka.* /Pixabay/

Siapa sangka, biji semangka juga bermanfaat sebagai salah satu sumber makanan yang mengandung lemak sehat untuk tubuh. Lemak sehat penting untuk menurunkan kadar kolesterol jahat dan mengurangi risiko terkena stroke dan penyakit jantung.

6. Baik untuk ibu hamil

Wanita yang sedang hamil bisa mempertimbangkan mengonsumsi biji semangka sebagai cemilan sehat. Salah satu manfaat biji semangka adalah menurunkan peluang lahir prematur melalui kandungan folatnya yang tinggi.

Baca Juga: Amalan Bacaan Doa Masuk Rumah Lengkap Arab, Latin dan Arti serta Adabnya

7. Tinggi magnesium

Senyawa magnesium dalam empat gram biji semangka dapat memenuhi lima persen kebutuhan harian magnesium Anda. Mineral magnesium sangat berperan dalam menjaga fungsi otot dan saraf, serta kesehatan tulang, jantung, dan sistem imun tubuh.**

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: sehatq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah