Bisa Kuasai 5 Hal Ini, Anda Layak Dikatakan Sudah Dewasa

- 8 November 2020, 08:00 WIB
Ilustrasi Laki-laki
Ilustrasi Laki-laki /Valentinusardo//pixabay/valentinusardo

MANTRA SUKABUMI – Menginjak usia 21 tahun, umumnya para remaja sudah memasuki tahap dewasa, dimana pada usia tersebut, mereka sudah menghadapi kehidupan yang lebih sulit lagi.

Dikatakan dewasa bukan dilihat dari usia anda, akan tetapi dikatakan dewasa itu apabila dalam diri anda sudah bisa mengatasi semua masalah dan bisa berfikir tanpa mengedepankan ego.

Namun seseorang belum dikatakan dewasa jika belum menguasai 5 hal berikut ini meski usianya sudah menginjak 21 tahun, sebagaimana mantrasukabumi.com rangkum dari berbagai sumber yaitu sebagai berikut:

Baca Juga: Ingin Pergi Haji dan Umrah Tapi Dana Belum Cukup? Berikut 4 Investasi Dana yang Bisa Anda Lakukan

1. Tahu cara berpakaian atau berpenampilan yang baik

Cara berpakaian atau berpenampilan merupakan hal yang penting untuk diperhatikan, jangan hanya karena kamu merasa muda dan bebas melakukan apapun, maka kamu juga berpakaian yang tidak sopan dan tidak pantas dilihat.

Sealain itu, Orang lain akan menilai kepribadian anda dinilai dari caramu berpakaian, jadi, sebaiknya kamu berpakaian dengan apa adanya dan sesuai dengan situasi.

Baca Juga: Ini Jawaban Kenapa Bantuan BSU BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2 Belum Juga Cair

2. Tahu tujuan hidupmu

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x