Innalillahi, Rumah Jejen di Lengkong Ludes Terbakar

- 16 Juni 2020, 17:18 WIB
Kondisi rumah Jejen di Lengkong terbakar (Foto:
Kondisi rumah Jejen di Lengkong terbakar (Foto: /Istimewa/Istimewa)

Menurut Kapolsek, api mulai padam sekitar pukul 12.00 WIB setelah seluruh bangunan yang terbuat dari bambu dan kayu hangus terbakar dan ambruk ke tanah. Ia mengatakan tidak ada korban jiwa, tapi kerugian materiil mencapai sekitar Rp50 juta.

"Karena rumah ini rumah panggung yang terbuat dari kayu, di tambah cuaca yang cerah dan angin yang cukup besar, sehingga rumah ludes terbakar, tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut," jelasnya.****

Halaman:

Editor: Andriana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x