Momen Hari Nelayan Palabuhanratu Sukabumi, Masyarakat Doa Bersama di Dermaga

- 7 April 2023, 13:18 WIB
Momen Hari Nelayan Palabuhanratu Sukabumi, Masyarakat Doa Bersama di Dermaga
Momen Hari Nelayan Palabuhanratu Sukabumi, Masyarakat Doa Bersama di Dermaga /*/mantrasukabumi.com /Dok. Ist

Adapun kegiatan istighosah sendiri, kata Sep Radi Priadika dilaskanakan di area tempat pelelangan ikan dermaga Pelabuhan Perikanan Nusantara Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi dengan melibatkan unsur Forkompimda, Forkompimcam, pengurus HNSI dan juga ormas, okp serta masyarakat nelayan.

Baca Juga: Cegah Kriminalitas, Polisi Lakukan Patroli Biru di Cidahu Sukabumi

"Kita berharap dengan kegiatan istighosah ini, nelayan sejahtera, hasil alam melimpah, dan semoga kegiatan hari nelayan ke 63 tahun 2023 ini bisa berjalan dengan sukses nanti di bulan Mei mendatang," tandasnya.***

Halaman:

Editor: Nahrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah