Info Cuaca BMKG, Hari ini Senin 3 Mei 2021 Gelombang Tinggi dan Hujan Serbu Sebagian Wilayah Indonesia

3 Mei 2021, 08:21 WIB
Ilustrasi hujan lebat. /Pixabay

MANTRA SUKABUMI - Info cuaca BMKG hari ini Senin 3 Mei 2021, ada potensi gelombang tinggi dan hujan lebat di sebagian wilayah Indonesia.

BMKG memprediksi cuaca maupun gelombang tinggi muncul di beberapa selat Bali, sementara sebagian wilayah Indonesia liannya berpotensi hujan disertai petir.

Tak hanya gelombang tinggi dan hujan saja, BMKG imbau masyarakat untuk waspada terkait kemgungkinan cuaca ekstrem dan angin kencang serbu sebagian wilayah Indonesia.  

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Rumah Terry Putri Dirampok, Brangkas Berisi Perhiasan dan Barang Berharga Dibawa Kabur

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca hujan dan gelombang tinggi serbu wilayah Indonesia siang, sore hingga menjelang malam.

Sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari BMKG, Senin, 3 Mei 2021, ada 23 wilayah yang berpotensi mengalami hujan dan gelombang tinggi.

1. Bali

Waspada potensi tinggi gelombang laut yang dapat mencapai 2 meter atau lebih di Selat Bali bagian Selatan, Selat Badung, Selat Lombok bagian Selatan, dan Samudera Hindia Selatan Bali.

2. NTB

Waspadai tinggi gelombang yang mencapai 2 meter atau lebih di Selat Lombok bagian selatan, Selat Alas bag. selatan, Samudra Hindia selatan NTB dan Selat Sape bagian selatan.

3. Banten

Kabupaten Lebak bagian Timur dan Tengah.

4. Gorontalo

Sumalata, dan sekitarnya.

5. Jawa Barat

Kota Bogor, Kota Depok, Kab dan Kota Bekasi, Kab Karawang, Kab Subang, Kab Purwakarta, Kab Bandung barat, Kab Sukabumi, Kab Cianjur, Kab Garut, Kota Banjar.

Baca Juga: Zaskia Sungkar Pamer Tangan Memerah, Nagita Slavina: Cuma Perkara Nyuci Baju

6. Kalimantan Barat

Kota Ketapang, Landak dan Sanggau

7. Kalimantan Selatan

Kabupaten Hulu Sungai Tengah, Hulu Sungai Utara, Balangan dan Tabalong.

8. Kalimantan Tengah

Kotawaringin Barat, Sukamara, Lamandau, Seruyan, Murung Raya, Barito Utara.

9. Kalimantan Timur

Waspada Hujan Lebat disertai Petir dan Angin Kencang di Wilayah Sandaran.

10. Lampung

Lamteng, Lampura, Way Kanan pada sore hari.

11. Maluku

Kota Ambon, Kab.: Maluku Tengah, Seram Bagian Barat. Sertadi Kab.: Buru Selatan.

12. Maluku Utara

Jailolo, Sofifi, Wasile, Kao, Tobelo, Morotai, Galela Pada Siang, Sore Dan Malam Hari.

13. Aceh

Aceh Besar, Pidi Jaya, SubulussalamLeuser, Tripe Jaya, Aceh Barat Daya, Banda Aceh, Gayo Lues, Nagan Raya, Aceh Selatanpantai Ceurumen, Tangse, Aceh Singkil, Leupung, Pulau Banyak dan sekitarnya. 

Baca Juga: Beredar Video Jamaah Hendak Sholat Diusir Karena Pakai Masker, Ahmad Sahal: Foto Ini Perlu Ditunjukkan

Waspada Potensi banjir terjadi diwilayah Aceh Utara,Tangse dan sekitarnya.

14. Papua Barat

Manokwari, Manokwari Selatan, Pegunungan Arfak, Maybrat dan Fakfak.

15. Riau

wilayah Kabupaten Kampar pada siang hingga sore hari.

16. Sulawesi Barat

Kabupaten Polman (Allu, Tinambung, Limboro, Tubbi, Bulo, Anreapi, Binuang, Matakali, Tapango, Wonomulyo dan Polewali), Majene (Banggae, Banggae Timur, Pamboang, Sendana, Ulumanda dan Malunda), Mamasa (Mambi, Aralle, Bambang, Rantebulahan Timur, Messawa, Tanduk Kalua, Sumarorong dan Tabulahan), Mamuju (Kalumpang dan Bonehau) dan Mamuju Tengah (Topoyo dan Karossa).

17. Sulawesi Tengah

Palu, Sigi, Donggala, Poso, Parigi Moutong, Banggai, Buol, Morowali Utara.

18. Sulawesi Utara

Konawe Selatan, Kendari, Muna, Muna Barat, dan Buton Utara.

Baca Juga: Tanggal Rilis Part 2 dan Link Streaming Attack on Titan Final Season 4 Sub Indo Episode 1-16 Full HD

19. Sulawesi Tenggara

Konawe Selatan, Kendari, Muna, Muna Barat, dan Buton Utara.

20. Sulawesi Utara

Manado, Bolmong, Bolmong Utara dan Bolmong Selatan.

21. Sumatera Barat

Mentawai, Pasaman Barat, 50 Kota, Agam, Padang Pariaman, Pariaman, Padang, Kab Solok, Solok Selatan, dan Pesisir Selatan.

22. Sumatera Selatan

Banyuasin, Musi Banyuasin, Muara Enim, Musi Rawas, Empat Lawang, Lubuklinggau, Lahat dan OKU Selatan.

Baca Juga: Ditanya Soal Atta Halilintar yang Bilang Suara Suami adalah Suara Tuhan, Quraish Shihab: Tidak Begitu Juga

23. Sumatera Utara

Lereng Barat, dan Pegunungan Sumatera Utara berpotensi longsor dan banjir.

Tetap waspada dan hati-hati kemungkinan risiko yang terjadi akibat gelombang tinggi dan cuaca hujan di wilayah Indonesia.***

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: BMKG

Tags

Terkini

Terpopuler