Elit PKPI Teddy Gusnaidi Sebut Soal Bakar Bendera FPI dan PKI

- 31 Desember 2020, 14:29 WIB
Dewan Pakar PKPI, Teddy Gusnaidi.*
Dewan Pakar PKPI, Teddy Gusnaidi.* /Twitter/@TeddyGusnaidi./

MANTRA SUKABUMI - Elit PKPI Teddy Gusnaidi menyebut organisasi Front Pembela Islam (FPI) dan Partai Komunis Indonesia (PKI).

Elit PKPI Teddy Gusnaidi mengatakan jika dulu FPI membakar bendera PKI, mereka tidak bisa membuktikan dapat dari mana, bisa jadi mereka yang membuat.

Hal tersebut dikatakan Elit PKPI Teddy Gusnaidi melalui akun twitter pribadinya pada 30 Desember 2020.

Baca Juga: Nikmati Mudahnya Belanja Online di Merchant Baru ShopeePay 

Baca Juga: Pasca Ditetapkan Sebagi Tersangka Kasus Video Syur, Gisel Sampaikan Curahan Hati Pada Gempita

"Kalau dulu FPI bakar bendera PKI, mereka gak bisa buktikan dapat darimana, bisa jadi mereka yang buat", cuit Elit PKPI Teddy Gusnaidi seperti dikutip mantrasukabumi.com dari akun twitter @TeddiGusnaidi pada Kamis, 31 Desember 2020.

Namun dirinya menyebut, jika sekaranv masyarakat membakar bendera FPI, masyarakat bisa membuktikan dapatnya dari mana dan bahkan bisa sekalian membuktikan orang FPI nya.

Baca Juga: 5 Permainan Seru Ini Bisa Jadi Pilihan Anda untuk Rayakan Malam Tahun Baru di Rumah Saja

"Kalau sekarang masyarakat membakar bendera FPI, masyarakat bisa buktikan dapatnya darimana, bahkan bisa sekalian buktikan orang-orang FPI nya", pungkas Teddy Gusnaidi.***

Editor: Fauzan Evan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x