Targetkan 2021 Jadi Tahun Pemulihan Sektor Parekraf, Sandiaga Uno: Gercep, Geber, Gaspol

- 1 Januari 2021, 10:52 WIB
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI, Sandiaga Uno.
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI, Sandiaga Uno. /Instagram/@sandiuno.

Selain Sandiaga Uno, Wakil Menteri Parekraf Angela Tanoesoedibjo juga mengatakan bahwa Kemenparekraf bisa menunjukkan kepada dunia bahwa event-event yang diselenggarakan pihaknya tentu dengan inovasi-inovasi baru. 

Baca Juga: Sindir Anies Baswedan Soal IPM Jakarta Tertinggi, Ferdinand Hutahaean: Dulu Katanya Jangan Bangga

Kemudian, Angela Tanoesoedibjo juga mengatakan bahwa event dengan inovasi baru tersebut bisa diselenggarakan dengan baik, serta dengan penerapan protokol kesehatan yang menurutnya luar biasa.

“Bagaimana kita bisa menunjukkan kepada dunia bahwa event-event yang diselenggarakan kita tentunya dengan inovasi-inovasi baru, itu bisa terselenggarakan dengan baik, dengan protokol kesehatan yang luar biasa ya tentunya,” kata Angela Tanoesoedibjo.***

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah