Reaksi Media Malaysia Terkait Parodi Lagu Indonesia Raya, Inspektur Bador: Video Dibuat di Republik

- 2 Januari 2021, 20:45 WIB
Reaksi Media Malaysia Terkait Parodi Lagu Indonesia Raya, Inspektur Bador: Video Dibuat di Republik
Reaksi Media Malaysia Terkait Parodi Lagu Indonesia Raya, Inspektur Bador: Video Dibuat di Republik /Pixabay/OpenClipart-Vectors/27403

“Penangkapan tersebut merupakan hasil penyelidikan bersama atas kasus yang melibatkan Polri dan Kepolisian Kerajaan Malaysia”, tulis MyMetro.

Sebelumnya, sebuah video diunggah oleh oknum tak bertanggung jawab di ruang komentar di situs Youtube My Asean yang menampilkan lagu kebangsaan Indonesia yang diedit dengan lirik yang menghina bangsa Indonesia, komentar Media terpolpuler Malaysia ini.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Tottenham Hotspur vs Leeds United Live di Mola TV Malam Ini

Baca Juga: Sedang Tayang Live Streaming RCTI: Sinetron Ikatan Cinta, Al Cemas dengan Kondisi Andin

“Video di Youtube telah dihapus, namun video tersebut diunggah ke berbagai aplikasi lain dan ditransmisikan sehingga menimbulkan berbagai komentar kebencian dan amarah”, sambungnya.

Media juga mengutip pernyataan dari pihak otoritas Polisis Malaysia melalui berbagai media di Malaysia.
“Kemarin, Bernama memberitakan, Inspektur Jenderal Polisi Tan Sri Abdul Hamid Bador mengatakan tersangka video itu dibuat oleh republik negara, bukan di Malaysia”, tulis MyMetro.

Terakhir MyMtero mengutip pernyataan dari pihak Kepolisian Republik Indonesia.

“Ia mengatakan, informasi tersebut diperoleh dari hasil interogasi terhadap seorang pekerja Indonesia berusia 40-an, yang ditahan di Sabah”, pungkas MyMetro Malaysia.

Diberitakan oleh media Malaysia beberapa hari sebelumnya, bahwa pihak Malaysia sangat mengutuk keras atas tindakan provokatif yang mencoba merusak hubungan Malaysia dan Indonesia.

Baca Juga: Ramalan ke-12 Zodiak di Tahun Baru 2021, Bakal Bawa Kebaikan pada Cinta dan Kesehatan

Halaman:

Editor: Fauzan Evan

Sumber: HMetro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah