Rizal Ramli: Sudahlah Mbak Risma, Satukan Hati Pikiran dan Tindakan

- 8 Januari 2021, 10:45 WIB
Ekonom senior Rizal Ramli: Sudahlah Mbak Risma, Satukan Hati Pikiran dan Tindakan
Ekonom senior Rizal Ramli: Sudahlah Mbak Risma, Satukan Hati Pikiran dan Tindakan /Twitter.com/@RamliRizal/.*/Twitter.com/@RamliRizal

MANTRA SUKABUMI - Ekonom senior Rizal Ramli angkat bicara terkait 'blusukan' Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini.

Rizal Ramli meminta Mensos Risma untuk tidak terlalu 'lebay'. Menurutnya rakyat muak dengan gaya pemimpin sandiwara yang seolah merakyat namun kebijakannya tidak pro rakyat.

Rizal Ramli menegaskan, Risma sebaiknya menyatukan hati, pikiran, dan tindakan untuk kesejahteraan rakyat.

 Baca Juga: Nikmati Mudahnya Belanja Online di Merchant Baru ShopeePay 

Baca Juga: Diduga Habib Rizieq Alami Asam Lambung, Ferdinand Hutahaean: Hal Biasa yang Dialami Setiap Orang

Hal itu disampaikan Rizal Ramli melalui akun Twitter pribadinya menanggapi polemik kunjungan Mensos Risma di beberapa lokasi di Jakarta.

"Mbak Risma,, sudaahlah. Jangan terlalu lebay. Rakyat sudah muak dengan gaya2 "Pemimpin Sandiwara" yg lebay,, yg hanya pura2 merakyat, tapi kebijakannya tidak pro-rakyat," tulis Rizal Ramli dikutip mantrasukabumi.com dari cuitan akun Twitter @RamliRizal pada Jumat, 8 Januari 2021.

"Satukan hati, pikiran dan tindakan utk rakyat," lanjutnya.

Baca Juga: Kabar gembira, Ibu Rumah Tangga Dapat BLT Rp200 Ribu Per Bulan, Segera Cek Namanya

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah