Tanggapi Isu Ikut Merestui dalam Kudeta AHY, Menkopolhukam Mahfud MD: Terpikir Saja Tidak, Apalagi Merestui

- 2 Februari 2021, 10:30 WIB
Tanggapi Isu Ikut Merestui dalam Kudeta AHY, Menkopolhukam Mahfud MD: Terpikir Saja Tidak, Apalagi Merestui.*/
Tanggapi Isu Ikut Merestui dalam Kudeta AHY, Menkopolhukam Mahfud MD: Terpikir Saja Tidak, Apalagi Merestui.*/ /ANTARA/HO-Kemenko Polhukam

MANTRA SUKABUMI - Tanggapi beredar isu bahwa Menkopolhukam Mahfud MD ikut merestui terkait pengambilan alih kepemimpinan partai Demokrat oleh kepala Staff presiden Moeldoko.

Namun, Menkopolhukam Mahfud MD menegaskan bahwa dirinya tidak pernah merestui terkait kudeta kepemimpinan partai Demokrat tersebut.

Tak hanya itu, Mahfud MD juga menyampaikan bahwa dirinya tidak terpikir sama sekali apalagi merestui kudeta tersebut.

Baca Juga: Brand Lokal Favorit Masyarakat Kini Hadir Jadi Merchant Baru ShopeePay

Baca Juga: Moeldoko Diduga Akan Kudeta AHY, Saiful Mujani: Langkah Kesatria adalah Mundur dari KSP

Disampaikan langsung oleh Mahfud MD melalui akun Twitter milik pribadinya @mohmahfudmd pada Selasa 2 Februari 2021.

"Ada isu aneh, dikabarkan beberapa menteri, termasuk Menkopolhukam Mahfud MD, merestui Kudeta," tulis Mahfud MD, seperti dikutip mantrasukabumi.com dalam cuitan akun Twitter @mohmahfudmd pada Selasa, 2 Februari 2021.

Kudeta tersebut akan di ambil alih oleh kepala Staff kepresidenan Moeldoko untuk kepemimpinan partai Demokrat dari AHY melalui KLB.

Baca Juga: Partai NasDem Akhirnya Dukung Revisi UU Pemilu, Ahmad Ali: Pilkada Kunci Kedaulatan Rakyat

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x