Token Listrik Gratis PLN Bulan Februari Sudah Bisa Diklaim, Begini Cara Mudah Dapatkannya

- 4 Februari 2021, 07:25 WIB
Untuk mendapatkan diskoToken Listrik Gratis PLN Bulan Februari Sudah Bisa Diklaim, Begini Cara Mudah Dapatkannya.*
Untuk mendapatkan diskoToken Listrik Gratis PLN Bulan Februari Sudah Bisa Diklaim, Begini Cara Mudah Dapatkannya.* //Instagram/@pln_id

 

MANTRA SUKABUMI – Token listrik gratis untuk bulan Februari 2021 sudah bisa diklaim.
Pihak PT PLN (Persero) menyediakan beberapa cara agar pelanggan mudah dalam mendapatkannya.

PLN siap menyalurkan stimulus listrik gratis untuk periode Februari 2021 bagi 32 juta pelanggan rumah tangga dengan daya 450 Volt Ampere (VA) dan 900 VA bersubsidi.

“Bulan Februari ini juga kami sudah siap untuk menyalurkannya. Kami menyadari stimulus listrik ini sangat membantu meringankan beban kelompok masyarakat tidak mampu dan rentan dalam menghadapi pandemi Covid-19,” tutur Executive Vice President Corporate Communication and CSR PLN Agung Murdifi, Jakarta, Rabu, 3 Februari 2021.

Baca Juga: Kamu Senang Shopping? Coba Cari Tahu Tipe yang Manakah Kamu

Baca Juga: Pelantikan Polda Metro Jaya, KH Said Aqil Siroj: Tugas Pertama Harus Dijalankan Adalah Sosialiasi Prokes

Bagi masyarakat yang ingin mendapatkan diskon token listrik stimulus Covid-19, khusus daya 450 VA cara paling mudah bisa dilakukan melalui Aplikasi PLN Mobile yang terdapat di Playstore (Appstore).

Dikutip mantrasukabumi.com dari laman PMJ News pada 4 Februari 2021, usai selesai mengunduh, pelanggan dapat masuk ke aplikasi PLN Mobile. Berikut caranya:

1. Buka aplikasi PLN Mobile.

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x